Istilah Telekomunikasi Internet
Internet dapat diartikan sebagai jaringan computer luas dan besar mendunia, yaitu menghubungkan pemakai computer dari suatu Negara ke negara lain diseluruh dunia, dimana di dalamnya terdapat berbagai sumber daya informasi dari mulai yang statis hingga yang dinamis dan interaktif.
Client ftp merupakan sisi yang menginisiasi transfer dan Server ftp merupakan remote host. Client FTP menhubungi server FTP pada port 21, menggunakan TCP sebagai protocol transport, kemudian port 20 juga akan dibuka untuk pertukaran data.
Beberapa layanan populer di internet yang menggunakan protokol di atas, ialah email atau surat elektronik, Usenet, Newsgroup, perkongsian file (File Sharing), WWW (World Wide Web), Gopher, akses sesi (Session Access), WAIS, finger, IRC, MUD, dan MUSH. Di antara semua ini, email atau surat elektronik dan World Wide Web lebih kerap digunakan, dan lebih banyak servis yang dibangun berdasarkannya, seperti milis (Mailing List) dan Weblog.
Internet memungkinkan adanya servis terkini (Real-time service), seperti web radio, dan webcast, yang dapat diakses di seluruh dunia. Selain itu melalui internet dimungkinkan untuk berkonikasi secara langsung antara dua pengguna atau lebih melalui program pengirim pesan instan seperti Camfrog, Pidgin (Gaim), Trilian, Kopete, Yahoo Messenger, MSN Messenger dan Windows Live Messenger. Beberapa servis Internet populer yang berdasarkan sistem Tertutup adalah seperti IRC, ICQ, AIM, CDDB, dan Gnutella. Tata tertib internet dikenal dengan nama Nettiquette.
Saya informasikan kepada pembaca, jika anda membeli perangkat telekomunikasi, sebaiknya yang sudah di sertifikasi atau yang sudah bersertifikat resmi dari postel, untuk menjaga agar anda tidak berurusan dengan pihak yang berwajib. Dan perangkat yang sudah di sertifikasi tentunya sudah lulus pengujian di balai uji sehingga mutu dan kualitasnya perangkat yang anda beli terjamin.
- Internet Protokol (IP)
- TCP
- UDP (User Datagram Protokol)
- HTTP (Hyper Transport Transfer Protocol)
- FTP (File Transport Protocol)
Client ftp merupakan sisi yang menginisiasi transfer dan Server ftp merupakan remote host. Client FTP menhubungi server FTP pada port 21, menggunakan TCP sebagai protocol transport, kemudian port 20 juga akan dibuka untuk pertukaran data.
Beberapa layanan populer di internet yang menggunakan protokol di atas, ialah email atau surat elektronik, Usenet, Newsgroup, perkongsian file (File Sharing), WWW (World Wide Web), Gopher, akses sesi (Session Access), WAIS, finger, IRC, MUD, dan MUSH. Di antara semua ini, email atau surat elektronik dan World Wide Web lebih kerap digunakan, dan lebih banyak servis yang dibangun berdasarkannya, seperti milis (Mailing List) dan Weblog.
Internet memungkinkan adanya servis terkini (Real-time service), seperti web radio, dan webcast, yang dapat diakses di seluruh dunia. Selain itu melalui internet dimungkinkan untuk berkonikasi secara langsung antara dua pengguna atau lebih melalui program pengirim pesan instan seperti Camfrog, Pidgin (Gaim), Trilian, Kopete, Yahoo Messenger, MSN Messenger dan Windows Live Messenger. Beberapa servis Internet populer yang berdasarkan sistem Tertutup adalah seperti IRC, ICQ, AIM, CDDB, dan Gnutella. Tata tertib internet dikenal dengan nama Nettiquette.
Saya informasikan kepada pembaca, jika anda membeli perangkat telekomunikasi, sebaiknya yang sudah di sertifikasi atau yang sudah bersertifikat resmi dari postel, untuk menjaga agar anda tidak berurusan dengan pihak yang berwajib. Dan perangkat yang sudah di sertifikasi tentunya sudah lulus pengujian di balai uji sehingga mutu dan kualitasnya perangkat yang anda beli terjamin.